Pemdes Desa Tanjung Rejo Gelar Acara ( MUSDES ) Dihadiri Sektretaris Camat Way Rilau

0
517

 

Pesawaran, Trabas co – Badan Permusyawaratan Desa (BPD) bersama Pemerintah Desa Tanjung Rejo merupakan Desa Pertama di Kecamatan Way Khilau yang menggelar Musyawarah Desa (Musdes) untuk menyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Des). Kamis/29/09/2022

Pelakasanaan Musdes RKP-Desa ini bagian dari amanah Undang Undang Desa No 6 Tahun 2014 tentang desa juga amanah Permendagri nomor 114 tahun 2014 tentang pembangunan Desa dan Permendesa PDTT Nomor 16 Tahun 2019 tentang Musyawarah Desa. Ujar Sekcam Yung Martinus dalam sambutan nya.

Dukungan dan Apresiasi Kepada Polri Terus Mengalir Terkait Ketegasan dalam Penanganan Kasus Duren 3HUT TNI KE-77 Kodim 0421/LS Lakukan Bakti SosialRatusan Warga Perumnas Tidak Nikmati Air Bersih Dan TPU Diduga Manajemen Perumnas Gelapkan Uang
Menurut nya, “Pemerintah Desa dalam menyusun perencanaan desa harus baik dan matang khususnya dalam menentukan pokok-pokok kebijakan arah pembangunan Desa. karena hal ini untuk kepentingan masyarakat dalam kurun waktu satu tahun. tambah sekcam di aula kantor desa Tanjung Rejo.

Musdes yang di laksanakan pada Kamis, 29 September 2022 di hadiri Sekretaris Camat (Yung Martinus, S. IP), Kasi Sosial Kec Way Khilau ( Marhayun Efendi, S. IP), Babinsa Kapolda Saptono,Babinkamtibmas Aipda Melki, Pendamping Desa, Pendamping Lokal Desa, Tokoh Masyarakat,Tokoh Agama, Tutor PAUD, Para Kader Desa, Karang Taruna serta Seluruh Perangkat Desa dan juga turut hadir masyarakat,

Dalam sambutan nya kepala desa Tanjung Rejo (Sugiono) menyampaikan, “Penting nya peran serta masyarakat dalam pembangunan di desa.

Saya harap masyarakat dapat memberikan swadaya nya untuk desa tanjung rejo, bisa melalui saran, pendapat, tenaga khususnya menggerakkan kegiatan rutin masyarakat berupa gotong royong, terakhir harus tetap menjaga keamanan ketertiban khususnya menjelang pemilihan kepala desa yang akan dilaksanakan 17 Desember 2022 mendatang” Ucapan nya

( Totok / Rls )

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here